Salam Kenal Untuk Anda

Salam kenal semua.

Tempat ini merupakan tempat menulis apa yang saya baca, lihat, dengar dan alami secara langsung dari buku, majalah, artikel, video, kehidupan sehari-hari dan lain sebagainya yang semoga bisa berguna buat kehidupan kita.

Tujuan awalnya biar menjadi lekat dan terikat di memori siapa tahu bisa dipraktekkan. Sekiranya blog ini juga bisa memberikan manfaat untuk Anda para sahabat sekalian. Semoga blog ini menjadi tempat belajar bersama dan bersilaturahim.

Salam

 

Deden Hendrayana

21 Comments

  • Sukirno

    Pak Deden apa kabar? masih ingat sama saya gak? dulu kita pernah ngitung sama – sama cost tyre di PT. Darma Henwa he3x..
    blognya bagus bgt utk memotovasi saya…

  • hermanto

    ketagihan membaca artikel artikel bapak,SALAM KENAL

  • Yudhi Hendro

    Tulisan pak Deden menambah wawasan saya tentang public speaking dan leadership. Salam persahabatan

    • Papa Addin

      Terima kasih Mas Yudhi sudah sudi mampir juga di blog ini. Sama-sama kita belajar mas. Salam persahabatan.

  • Andi

    Bagus artikel2 nya pak. Sangat membantu.
    Saran saya blog ini ada fitur sitemapnya pak, semacam daftar isi gitu, karena artikelnya udah banyak banget kan, kasihan artikel bagus yang tenggelam susah dijangkau hehehe

    • Papa Addin

      Hallo Andi. Terima kasih sarannya sangat baik dan bermakna. Baik nanti saya tambahkan dengan daftar isi ya.

  • yudha

    artikelnya bagus pak, saya bisa mulai belajar public speaking dari sini,terima kasih

    • Papa Addin

      Hi Yudha, Iya terima kasih sudah membaca dan memberikan komentarnya. Keep Reading and sharing.

  • guntur

    salam kenal pak, artikelnya sunguh menginpirsi saya

  • Fajrul Falah

    Salam kenal, pak Deden..
    Saya sangat suka membaca tulisan-tulisan bapak..
    Saya punya pertanyaan mengenai public speaking. Jadi begini, saya mempunyai logat jawa medhok yang sangat kental (Logat bicara saya seperti Dodit Stand Up Comedy. Tanpa saya buat-buat gaya bicara saya benar-benar seperti Dodit). Sehingga setiap kali saya berbicara di depan, orang-orang justru tertawa mendengar logat saya. Yang akibatnya adalah saya tidak bisa menyampaikan pesan yang hendak saya sampaikan karena mereka semua tertawa mendengar logat saya. Saya sih suka-suka saja mereka tertawa, karena itu berarti saya menarik. Dan saya memang sering “dipakai” untuk mencairkan suasana dengan logat medok saya.
    Tapi.. dalam kasus tertentu di mana dibutuhkan keadaan yang serius, keadaan ini cukup mengganggu.
    Bagaimana saya mengatasi ini, Pak Deden?

    Terima kasih.

  • Hafid Nur

    Salam kenal Pak Deden
    Saya sangat suka dengan postingan-postingan Bapak yang menginspirasi, memotivasi, dan memberi energi positif bagi saya.

    Hanya saya mengalami masalah saat public speaking yaitu selalu gugup. Bahkan hanya berbicara dengan teman dekat seringkali gugup.

    Apa ada metode untuk membenahi dan memperbaiki hal itu?

    Terima kasih

  • mulyasaadi

    Nemu situs kece nih 😀 Bookmark ya Pak.
    Artikel publik speaking, psikologi komunikasi dan sharing-sharing lainnya jadi nambah wawasan. Mohon ijin ubek-ubek isi webnya he he :mrgreen:
    Sebelumnya salam kenal Pak, saya masih blogger pemula, mohon bimbingannya ^^

  • Sonya

    Saya suka bgt sama blog bapak 💙. Sehat sehat ya Pak Deden, supaya bisa terus menginspirasi.

    • Den Hendra

      Terima kasih Sonya atas waktu membaca dan memberikan komen juga doanya. Ini bikin saya selalu semangat…!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Verified by MonsterInsights